Dua keuntungan jika Anda berhasil mendapatkan beasiswa dari Universitas Trisakti yakni:
- Mendapatkan pengurangan sekitar 80% dari total biaya kuliah kelas reguler (untuk semester I)
- Mendapatkan pengurangan biaya kuliah sebesar 50% dari total biaya kuliah kelas reguler (untuk semester II – VIII).
Tertarik? Penuhi beberapa persyaratan di bawah ini.
- Penghasilan orang tua sekitar 5 juta per bulan (sebagai guru negeri atau swasta dan kelas menengah sedang)
- Putra atau putri dosen tetap Universitas Trisakti
- Tidak pernah tinggal kelas
- Memiliki nilai raport rata -rata minimal 7,5 per semester (semester 1 – 5)
- Memiliki kelakuan baik dan bebas dari narkoba
- Mengikuti tes potensi dan wawancara
Note:
- Akan dikeluarkan dari program beasiswa jika IP per semester di bawah 3.00, mencontek, joki ujian, dan lainnya
- Wajib mengembalikan beasiswa yang sudah diterima jika berpindah ke Program Reguler (masih dalam lingkung fakultas ekonomi Universitas Trisakti)
Informasi ini didapatkan berdasarkan data tahun lalu.
0 komentar:
Posting Komentar